Ditulis oleh Aditya Kurniawan • 27 Nov 10:34
eproc 4133x dilihat
Aplikasi

Video Tutorial Penggunaan Aplikasi SIKaP


SIKaP adalah Sistem Informasi Kinerja Penyedia, aplikasi yang memuat data atau informasi kinerja penyedia barang/jasa. Informasi kinerja penyedia barang jasa meliputi data atau informasi mengenai identitas, kualifikasi, serta riwayat kinerja penyedia. Informasi ini antara lain mencakup Identitas Pokok, Ijin Usaha, Pajak, Akta Pendirian, Pemilik, Tenga Ahli dan Pengalaman. Dengan aplikasi SIKap ini maka penyedia akan sangat dimudahkan dalam pengisian data kualifikasi, karena hanya akan mengisikan data penyedia sekali saja.

Ayo segera lengkapi data anda (Penyedia) di sikap.lkpp.go.id

untuk melihat video tutorial silakan klik di sini 


Kategori

Populer

528907x dilihat
E-katalog LKPP Tambah Fitur Fasilitas Pelayanan Informasi
237184x dilihat
LKPP Resmi Keluarkan Format Standar Dokumen Pengadaan Terbaru
57100x dilihat
LKPP Rilis E-Katalog/E-Prurchasing Versi 4
54353x dilihat
Sistem Informasi Kinerja Penyedia (SIKaP)
48633x dilihat
Belanja Cepat Cara Tepat Dengan Menggunakan e-Katalog

Terbaru

30 Apr 03:38
Pre-Qualification Evaluation Results System Integrator Core Tax Administration System
29 Apr 12:49
Perubahan Domain LPSE Provinsi Kalimantan Utara
18 Apr 06:39
Adendum Pengumuman Kualifikasi Pengadaan Jasa Konsultansi Owner’s Agent – Project Management and Quality Assurance (OA – PMQA)
07 Apr 06:42
Pengumuman Kualifikasi Pengadaan Jasa Konsultansi Owner’s Agent – Project Management and Quality Assurance (OA – PMQA)
24 Mar 12:50
pengumuman gangguan aplikasi SPSE pada server LPSE Kolaka